CIREBON – Pemerintah Kota (Pemkot) Cirebon tengah mengkaji ulang terkait Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2). Langkah ini mengikuti arahan Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, yang mendorong pemerintah daerah untuk memberikan keringanan kepada masyarakat.
CIREBON – Pemerintah Kota (Pemkot) Cirebon tengah mengkaji ulang terkait Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2). Langkah ini mengikuti arahan Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, yang mendorong pemerintah daerah untuk member...
Cirebon – Wali Kota Cirebon, Effendi Edo, menjadi inspektur upacara dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kota Cirebon di Lapangan Bima Madya, Minggu (17/8/2025). Upacara dihadiri Wakil Wali Ko...
Cirebon – Wali Kota Cirebon, Effendi Edo, menjadi inspektur upacara dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kota Cirebon di Lapangan Bima Madya, Minggu (17/8/2025).
Cirebon – Wali Kota Cirebon, Effendi Edo, mengukuhkan anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kota Cirebon Tahun 2025 di Balai Kota Cirebon pada Sabtu malam (16/8/2025). Dalam kesempatan tersebut, Wali Kota menyampaikan ucapan...
Cirebon, 16 Agustus 2025 – Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Cirebon (DP3APPKB) Kota Cirebon bersama Movement Arts Community (MAC) sukses menggelar Diskusi Publik dan Pameran...
Cirebon – Wali Kota Cirebon, Effendi Edo, didampingi Ketua TP PKK Noviyanti Edo dan sejumlah Kepala Perangkat Daerah, menyelenggarakan acara ramah tamah bersama para perintis kemerdekaan. Kegiatan ini berlangsung di Rumah Dinas Wali Kota, S...
CIREBON – Wali Kota Cirebon, Effendi Edo, bersama Wakil Wali Kota Siti Farida Rosmawati, Sekretaris Daerah Agus Mulyadi, jajaran Forkopimda, serta kepala perangkat daerah menghadiri rapat paripurna DPRD Kota Cirebon, Jumat (15/8/2025). Rapa...